Fakultas Psikologi UK Maranatha

Visi dan Misi

 

Visi Fakultas Psikologi

Menjadi unggulan dalam bidang keilmuan dan penerapan psikologi yang berbasis teknologi digital di era masyarakat 5.0 untuk kesejahteraan manusia yang berlandaskan kasih dan keteladanan Yesus Kristus.

Misi Fakultas Psikologi

  1. Mengembangkan civitas akademika yang unggul dalam bidang psikologi dan penyelenggaraan tridarma perguruan tinggi yang berbasis teknologi digital untuk kesejahteran manusia.
  2. Mengembangkan kompetensi ketangkasan belajar pada tenaga pendidik agar adaptif terhadap perubahan.
  3. Mengembangkan kompetensi administrasi manajerial pada tenaga kependidikan dengan memanfaatkan teknologi digital.
Open chat
Hai, butuh bantuan?
Ingin tahu lebih banyak?
Klik tombol di bawah untuk menghubungi kami di WhatsApp.